Tuesday, February 19, 2013

Internet Unlimited Usage Report (Upd_2013.01.19)


Sekedar berbagi informasi lagi, untuk para pengguna internet (Khususnya paket Unlimited), pada posting kali ini adalah Pencatatan Penggunaan Internet (Internet Usage Report) untuk Internet Unlimited dari Paket Layanan Data Terbaru Smartfren!,
dengan SiM-CARD yang berbeda pada perangkat modem yang sama.


Perangkat (Devices) & Aplikasi (Programs) yang digunakan:
Paket Layanan Data (Unlimited) Terbaru Smartfren yang digunakan:
  • TEST-1*: SiM-CARD: Bundling HP Fren Browzer ZTE CD-981z (Fren)
    Paket Data: PREMiUM MiNGGUAN (DL:768Kbps/Ul:384Kbps/FUP:500MB/Hari**)
    Periode: 06/01/2013 02:00 PM s.d 12/01/2013 11:06 PM

  • TEST-2: SiM-CARD: Smart (Nomor Perdana/Baru)
    Paket Data: PREMiUM HARiAN (DL:768Kbps/Ul:384Kbps/FUP:500MB/Hari**)
    Periode: 01/16/2013 05:12 AM s.d 01/17/2013 04:40 AM

  • TEST-3: SiM-CARD: Bundling HP K-TOUCH E329 (Smart)
    Paket Data: REGULAR BULANAN (DL:384Kbps/Ul:128Kbps/FUP:250MB/Hari**)
    Periode: 02/19/2013 08:45 PM s.d 02/19/2013 10:51 AM

  • Catatan:
    *HP Fren Browzer ZTE CD-981z Modem Access-nya: 153 Kbps (CDMA1x), dibawah kecepatan akses dari paket yang tersedia?
    **FUP adalah batas pemakaian wajar pada beberapa paket internet Smartfren Connex yang akan otomatis melakukan pembatasan kecepatan bagi pelanggan yang melebihi batas yang ditentukan. Pelanggan tidak akan dikenakan tarif regular sesuai tarif dasar layanan data jika pelanggan telah melewati batas pemakaian wajar.
    Selengkapnya »



Berikut ini Pencatatan Penggunaan Internet
(Internet Usage Report & SpeedTest):


TEST-1 TEST-2 TEST-1
Received (DL)
3.48 GB 743 MB
25.4 GB
Sent (UL)
1.89 GB 607 MB 6.42 GB
Dial-Up
95 h 19 min
22 h 7 min 498 h 58 min
Total
5.37 GB 1.32 GB
31.9 GB

Lebih lengkapnya bisa dilihat pada Exported Connection Log dibawah ini:

TEST-1: SiM-CARD: Bundling HP Fren Browzer ZTE CD-981z (Fren)
View More »

TEST-2: SiM-CARD: Smart (Nomor Perdana/Baru)
View More »

TEST-3: SiM-CARD: Bundling HP K-TOUCH E329 (Smart)
View More »




REViEWS & TiPS
  • Hasil di atas memperlihatkan bahwa "Paket Layanan Data Terbaru Smartfren!" tetap lebih cepat dari Paket Sebelumnya (sama dengan posting sebelumnya).
    Hasil test 'Relative', tergangtung dari paket yang digunakan, coverage area, perangkat internet (modem, PC, Laptop, OS, dsb) dan tingkat keahlian dari pengguna.

  • Namun ada yang perlu di ingat, pada hasil TEST-1, koneksi Internet tidak stabil dan tidak disarankan !!
    Quotes: "Dapat kami informasikan, untuk kartu bundling handphone Browzer ZTE CD-981Z tidak dapat digunakan pada handphone K-TOUCH E329, karena kartu bundling tersebut hanya dapat dipergunakan pada handphone Browzer ZTE CD-981Z. Apabila kartu bundling tersebut dipergunakan pada handphone lain, maka tidak akan berfungsi".
    Customer Service Representative Smartfren


  • Untuk Kecepatan Akses Internet tergantung pada FUP pada paket yang digunakan, dan hasilnya pun sesuai dengan yang tertera pada Paket Layanan Data (Internet) Terbaru Smartfren.
    Bila telah mencapai FUP/Hari (Fair Usage Policy) Kecepatan Rata-ratanya 10-20Kb (80-160Kbps)!
    Kecepatan akses tersebut akan kembali ke kecepatan semula pada hari berikutnya.

  • Sedikit Tips bagi sahabat yang menggunakan HP Modem sebagai perangkat modem PC, bila kecepatan koneksi menurun atau tidak stabil:
    Pastikan Kondisi 'Baterai & Kabel Data HP Modem' Dalam Kondisi Baik (Tidak Rusak), Kemudian Restart HP Modem (Matikan/Hidupkan lagi), lalu coba koneksi Internetnya lagi!
    Bagi sahabat yang ingin mengganti Kartu HP Modem Bundling lebih baiknya tanyakan pada Customer Care Smartfren Terlebih dahulu!

  • Disarankan menggunakan Aplikasi Download/Upload Manager
    yang sesuai. ( MiPony, Internet Download Manager, dsb )

  • Syarat dan Ketentuan Berlaku.

CATATAN:
Posting ini bukan promosi, hanya berbagi!!!
dan bagi sahabat yang mau berbagi pengalaman untuk Paket Bulanan Internet Unlimited (untuk semua iSP CDMA/GSM) sebagai data pembanding? dipersilahkan untuk melengkapi dengan menuliskan komentar ... :)



" Semoga Bermanfaat, Terima Kasih! "

THANKS FOR STOPPiNG BY!
We're Highly Appriciate any Support Suggestion?
To Keep This Blog Alive!

wp-thanks



0 comments:

Post a Comment

Please Notices! Write NAME (nick name) to make it easier to respond to comments that you write. Comments are rude, racist, and humiliation may not be passed and it will be deleted without warning ...