Tuesday, April 10, 2012

KREASi RUMAH ROBOT (WRE) iNDONESiA (UPDATED)

Rumah Robot Telah Hadir di Indonesia

World Robotic Explorer VIVAnews - Dunia teknologi di Indonesia akan semakin semarak dengan hadirnya World Robotic Explorer, yang merupakan Rumah Robot pertama dunia, yang hadir di Indonesia. Rumah robot ini merupakan sebuah pusat rekreasi pendidikan (edutainment) di Mal Thamrin City, Jakarta.

Kehadiran Rumah Robot ini diresmikan oleh Menteri Riset dan Teknologi Suharna Surapranata, Sabtu, 11 Desember 2010. Suharna berharap kehadiran World Robotic Explorer bisa menjadi tempat inovasi, terutama untuk generasi muda. » Selengkapnya...

World Robotic Explorer (WRE) adalah sebuah pusat rekreasi berkonsep pendidikan (Edutainment) yang unik bagi anak-anak mulai usia 3 tahun ke atas serta orang tuanya. Dan menjadi tempat berkumpulnya komunitas robot mania dan para peneliti robotika.

Berdiri di area lebih dari 2400 m2, dengan fasilitas lengkap di pusat Jakarta yang strategis, dikelilingi pusat bisnis dan perbelanjaan modern yang terjangkau dari segala jurusan, serta areal parkir yang luas.

World Robotic Explorer didukung oleh: Aldebaran Robotics (Prancis), Asoro (Singapura), Robotis (Korea), dan Innovati (Taiwan).

WALK iN ViSiTOR

Walk in visitor merupakan orang yang dapat menikmati wahana edutainment World Robotic Explorer. Walk in visitor dibagi menjadi:
  1. ViSiTOR
    Merupakan customer yang dapat menikmati semua fasilitas yang disediakan oleh WRE dengan membeli tiket terusan seharga Rp.150.000,-
  2. PENDAMPiNG
    Merupakan customer yang hanya dapat masuk ke dalam menemani visitor. Namun pendamping tidak dapat sepenuhnya menikmati semua wahana yang disediakan oleh pihak World Robotic Explorer.
    Untuk pendamping kami jg menyediakan harga spesial, yaitu :
    • Rp. 50.000,- untuk hari Senin - Jumat
    • Rp. 75.000.- untuk hari Sabtu, Minggu, dan hari libur lainnya
Informasi lebih lengkapnya, silahkan kunjungi websites resminya di http://rex-world.com/



SCREENSHOOTS:

COURTESY: APA & SiAPA(tvOne)
ORiGiNAL AiR DATE: TUESDAY, JULY 05, 2011

DOWNLOAD LiNKS

iNFORMATiON:

  • DiSCLAiMER
  • ViDEO CODEC: MP4, x264: Unrestricted 2pass HQ @152Kbps,
    ViDEO SiZE: 352X288, iNPUT DAR: 5:4 (1.25 PAL), 25.000 fps
  • AUDiO CODEC: M4A, NDAAC-LC-MultiChannel-HQ-35Kbps,
    2 Channels, @35Kbps, 48.0/24.0 KHz
  • ENCODER: MeGUI DEVELOPMENT UPDATE SERVER
  • ViDEO PLAYER: Best Played with Portable Devices or with SPlayer (Recommended)

Click to enlarge MP4 x264 ViDEO VERSiON:
6.63 MB | x264 | NDAAC-LC | 00:04:53 | 352x288
[ DOWNLOAD LiNK ]


" SEMOGA BERMANFAAT, TERiMA KASiH ... " :HATUR NUHUN



0 comments:

Post a Comment

Please Notices! Write NAME (nick name) to make it easier to respond to comments that you write. Comments are rude, racist, and humiliation may not be passed and it will be deleted without warning ...